Breaking News

Pemdes Rahayu Berikan Bantuan Beras Pada 703 KPM

Kabupaten Bandung Qjabar.com 

Pemerintah Desa Rahayu berikan bantuan beras sebanyak 703 kpm, pemberian tersebut dilaksanakan di Aula Desa Rahayu, Kecamatan Margaasih Kabupaten Bandumg pada hari Selasa (10/10/2023).

Pada kesempatan tersebut Pjs. Desa Rahayu, Ade Muhyi S. Sos, mengatakan, Alhamdulilah pada hari ini kami dari Pemdes Rahayu berikan banruan beras pada 703 kpm, saya berharap bantuan ini bisa berguna dan bermanfaat bagi warga Rahayu disaat situasi Sekarang ini. 
Hal yang sama dikatakan Sekdes Rahayu Fauzi Alfarisi, kami dari Pemdes Rahayu, tentunya jika ada bantuan - bantuan selalu berkoordinasi dengan unsur terkait terutama dengan pihak Rt dan Rw serta unsur terkaitnya. 

Mudah - mudahan dengan adanya bantuan beras ini, ditengah kondisi ekonomi yang sangat sulit tentunya masyarakat Desa Rahayu sangat terbantu.


Reporter : Den



Tidak ada komentar